Kamis, 29 Agustus 2013

RUMUS PERUSAHAAN DAGANG 

HPP (Harga Pokok Penjualan)

HPP = Persediaan barang dagang awal + Pembelian bersih - Persediaan barang dagang akhir

Rinciannya ---> persediaan barang dagang awal + pembelian + biaya angkut - retur pembelian - persediaan barang dagang akhir - potongan pembelian

Pembelian Bersih
pembelian + biaya angkut - retur pembelian - potongan pembelian

Persediaan Barang Dagang
HPP - barang yang tersedia untuk dijual

Barang yang Tersedia Untuk Dijual
persediaan barang dagang awal + pembelian + biaya angkut - retur pembelian

Laba Kotor
penjuala bersih - HPP

Laba Bersih 
laba kotor - beban beban + pendapatan bunga

Modal Akhir
modal akhir + laba - prive

Penjuala Bersih
penjuala - potongan penjualan - retur penjualan

Laba Bersih Sebelum Pajak
penjualan bersih - laba kotor

Posted by Unknown On 01.56 12 comments

12 komentar:

  1. Thank you Sobat atas infonya....

    BalasHapus
  2. Thank you Sobat atas infonya....

    BalasHapus
  3. wah,lengkap ni rumusnya, makasih artikelnya gan.
    Semoga info ini bermanfaat juga, memang banyak orang yang ingin sukses udaha dagang nya tanpa dibarengi dengan kualitas produk & pelayanan yang dijualnya. Bagaimana bisa? Karena yang namanya cara dagang memang perlu adanya peningkatan kualitas barang dagangannya. Tak perlu melakukan hal yang repot seperti belajar bisnis atau kursus online, seperti wanita yang ingin belajar materi dalam hal kecantikan (tata rias) di tempat penghasil bahan-bahan maklon kosmetik aman tidak berbahaya. Umumnya orang dagang sudah punya banyak pengalaman sebagai usaha nyata (lahir) nya, tapi terkadang masih kurang mengerti ilmu pelarisan seperti dalam usaha batin nya. Maka dari itu silakan coba mengimbangi dengan sarana batin, seperti menggunakan sarana pelarisan. Banyak orang yang bilang sebaiknya memang usaha nyata (lahiriah) dengan usaha batiniahnya harus seimbang. Berbicara masalah pelarisan dagang, ada yang pernah menyarankan menggunakan sebuah JIMAT yang katanya AMPUH. Informasi selengkapnya
    saya peroleh dari DISINI>> JIMAT PELARISAN
    Semoga bermanfaat.

    BalasHapus
  4. Apa kah ada rumus untuk future planning ? misalnya cara menentukan biaya2 berikutnya....

    Thanks

    BalasHapus
  5. Apa kah ada rumus untuk future planning ? misalnya cara menentukan biaya2 berikutnya....

    Thanks

    BalasHapus
  6. Sorry ka. Bukannya rumus laba bersih sebelum pajak itu laba kotor - jumlah beban ya.

    BalasHapus
  7. Sangat bermanfaat buat tugas ekonomi saya.. Makasih kaa

    BalasHapus
  8. Jika untuk menghitung persediaan barang awal / akhir gimna?

    BalasHapus
  9. Artikelnya bermanfaat

    jika ingin dapat referensi lain seputar akuntansi, kunjungi link berikut:

    akupecintaakuntansi.blogspot.com

    BalasHapus

  • RSS
  • Delicious
  • Digg
  • Facebook
  • Twitter
  • Linkedin
  • Youtube

    Blogger news

    Blogroll

    About